Sensasi Segar : Resep Cappucino Sederhana - Mudah, Murah, Nyess...

1. Resep Cappucino Cincau

resep minuman, cappucino cincau
resep cappucino cincau

Bahan

  • 1 bungkus nutrijel cincau
  • 5 bungkus goodday capucino
  • 500 ml susu cair
  • 750 ml air hangat

Cara Buat

  1. masak nutrijel sesuai kemasan, dinginkan lalu parut dengan parutan keju yg agak besar sisihkan
  2. campur good day dengan air hangat aduk sampe kopinya larut campur dengan susu cair, masukkan nutrijel parut aduk rata dinginkan
  3. jadinya sekitar 8 sd 9 botol 250ml .
selamat mencoba


2. Capuccino Cincau

1 2 3 4 5
.
resep minuman, cappucino, cincau
cappucino cincau


A. Bahan :

  • 1 bongkah Cincau (ukuran standard beli di pasar) / boleh lebih jika dirasa kurang
  • 2 sdm Kopi Instan tanpa ampas, saya pakai @nescafe_indonesia legitnya pas
  • 3 sachet Capuccino Instan, saya pakai @torabikacappuccino
  • 4 sdm Krimer bubuk, saya pakai @fibercreme
  • 5 sdm Gula Pasir
  • Air dingin (sesuaikan selera +/- 1000 ml)

Cara membuat cappucino cincau:

  1. Potong Cincau seperti korek api / sesuai selera, sisihkan
  2. Panaskan Gula dengan sedikit air agar mencair
  3. Selagi panas, campur dengan Kopi, Krimer, dan Capuccino, aduk rata
  4. Campur dengan Cincau
  5. Tambahkan air
  6. Koreksi rasa
  7. Tambahkan Es Batu
  8. Siap disajikan
Selamat mencoba..
LihatTutupKomentar