Bahan:
Seporsi tumisan labu siam dan telur puyuh
1 ikat bayam, potong2
1 ltr santan cair
1 sdt Royco Kaldu Sapi
1/2 sdt garam
1/2 sdt gula pasir
2 lbr daun salam
Sejari lengkuas, geprek
Bumbu halus:
3 siung bawang putih
5 siung bawang merah
2 btr kemiri
1/2 sdt ketumbar
Seruas kencur
Cara membuat:
1. Tumis bumbu halus sampai wangi bersama daun salam dan lengkuas kemudian tuang santan.
2. Masukkan Royco Kaldu Sapi, garam dan gula. Setelah santan mendidih masukan tumisan labu siam dan telur puyuh, kemudian masukan bayam. Tes rasa, sajikan.
_____________________
Jangan lupa save resep ini di Instagram dan temukan juga berbagai resep simple dan menarik lainnya di www.royco.co.id/Resep untuk inspirasi masakan lezat setiap hari.